Pokemon Go tengah menjadi buah bibir. Permainan video game berbasis augmented reality ini disambut gembira sejak hari pertama peluncurannya. Berbeda dengan kebanyakan video games, Pokemon Go menawarkan cara…
“Apa yang menarik di Amerika Serikat?” Ini pertanyaan yang sering saya terima dari beberapa teman dan mahasiswa di tempat saya mengajar di Indonesia. Tulisan “Serba-Serbi Dari Amerika: Yang…
Life is beautiful. Hidup ini indah. Marilah sejenak menghitung apa yang telah diberikan Tuhan kepada kita lewat kehidupan. Raga yang sempurna. Jantung yang berdegup. Mata yang melihat. Telinga…
Kulit coklat tua. Rambut pirang sedikit putih keperakan. Awut-awutan. Lipstik putih. Pewarna mata pastel. Bulu mata palsu. Lensa kontak biru. Perona wajah berkerlip-kerlip. Baju tank top. Sepatu hak…
Agama di Jepang dipahami dan dihayati dengan ringan. Enteng. Santai. Tidak beda dengan memperlakukan dimensi kehidupan material. Saya pernah melakukan penelitian sangat kecil-kecilan untuk sebuah kelas. Saya ingin…
Setiap bahasa punya keunikan. Kita sering bilang bahasa Indonesia itu mudah. Ia tidak kenal tenses. Ia tidak kenal sex differences. Kalimat: “Ia pergi ke Surabaya,” bisa punya arti banyak….
Sudah menonton “The Secret“, film fenomenal yang menjadi pembicaraan banyak orang di seluruh penjuru dunia dan diulas khusus dalam acara Oprah Winfrey Show dan Larry King Show? Barangkali…
Mohamed Bouazizi meninggal dengan membakar diri. Hari itu, Sabtu sore menjelang senja, 18 Desember 2010, gelombang besar demonstrasi menggelayut di Tunisia. Kabar kematian Bouazizi – yang membakar diri…
“Bagi mahasiswa biasa-biasa seperti kami, Wikipedia adalah penemuan terbesar abad ke-21. Wikipedia adalah dewa penolong kami untuk lulus ….” Begitu gurau Anthony Corvino, wisudawan sarjana ilmu politik, dalam…
Profesor Lo seorang lelaki paruh baya. Ia keturunan Asia. Perawakannya sedang, dengan kulit kuning, rambut lurus yang sudah memutih dan mata sipit. Setiap Rabu malam, dari jam enam…
“I have always imagined that Paradise will be a kind of library.” (Saya selalu membayangkan kalau Surga seperti sebuah perpustakaan). ― Jorge Luis Borges Bangunan empat lantai dengan…
“This is a really great paper, and very interesting to read. You do a nice job of integrating Bell and Whitehouse to demonstrate the relationship that rituals acts…